Pages

Kampung Pertenunan Sarung Samarinda

Senin, 21 Juli 2014

      Kampung Pertenunan Sarung Samarinda, merupakan salah satu tempat wisata dari beberapa tempat wisata yang berada di Samarida.
Tempat ini kurang lebih 20 km dari pusat kota Samarinda. Untuk menuju kesana ada dua alternatif cara yang bisa dipilih, yakni menggunakan transportasi darat dan laut.
Disana kita bisa lebih mengenal beberapa produk asli yang di buat oleh warga sekitar kampung tersebut, diantaranya Sarung Samarinda, yang sudah banyak di kenal masyarakat.
Untuk mengenal lebih dekat bagaimana cara membuat Sarung Samarinda tersebut, kita bisa melihat atau jika bisa untuk mencobanya langsung disana, dan ada salah beberapa ibu-ibu yang mempraktekkan dan menjelaskan bagaimana cara menggunakan alat tenun tersebut. 
Alat yang di gunakan untuk membuat Sarung Samarinda masih menggunakan alat Tradisional.
Beberapa photo alat tenun dan di saat penggunaannya:






kini corak bahkan Sarung Samarinda sudah dipadupadankan di baju, dompet, dan lain – lain.

Beberapa photo dari corak dan sarung samarinda:





Tidak ada komentar:

Posting Komentar